Lowongan Kerja PT Austindo Nusantara Jaya Tbk – PT Austindo Nusantara Jaya Tbk (ANJ) merupakan perusahaan induk yang terlibat, baik secara langsung maupun melalui anak perusahaannya, dalam produksi dan penjualan minyak sawit mentah, inti sawit dan hasil pangan berkelanjutan lainnya serta energi terbarukan.
Saat ini PT Austindo Nusantara Jaya Tbk kembali membuka lowongan kerja terbaru untuk mencari calon karyawan yang siap untuk mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Perusahaan akan mencari kandidat yang terbaik sesuai dengan kualifikasi.
Lowongan Kerja PT Austindo Nusantara Jaya Tbk
KTU (Kepala Tata Usaha)
Kualifikasi:
- Bersedia untuk penempatan di Kalimantan Barat (Ketapang) dan atau Sumatera Selatan (Empat Lawang)
- Pendidikan minimal Sarjana / Diploma dari jurusan Akuntasi, Keuangan dan atau jurusan lainnya yang relevan
- Memiliki pengalaman kerja minimal 3 tahun sebagai KTU di perusahaan perkebunan
- Memiliki pengetahuan yang kuat terkait siklus akuntasi dan terbiasa untuk membuat laporan keuangan
- Memiliki pengalaman dalam menggunakan sistem SAP akan menjadi nilai tambah
Tasks & responsibilities
- Melakukan proses dan koordinasi closing laporan keuangan secara detail dan menyeluruh
- Bertanggung jawab atas proses monitoring dan kontrol atas administrasi dan gudang di Site Perusahaan
- Bertanggung jawab atas aset perusahaan di lokasi site
- Melakukan pengecekan menyeluruh terhadap setiap proses pembayaran yang dilakukan di Site Perusahaan
- Menyiapkan, menganalisa laporan keuangan, dan supplement report lainnya yang diperlukan, baik untuk keperluan internal maupun external
Benefits
- Remunerasi & Benefit yang kompetetitif
- Pengembangan Kompetensi Pribadi & Profesional
- Kesempatan Memiliki Jalur Karir yang Terstruktur
Info: Update setiap hari! Temukan Loker Pertanian Lainnya terbaru disini.